Senin, 11 Mei 2009

Iklan yang sempat bikin panik.

Internet penuh sesak dengan jutaan iklan, dari mulai iklan bisnis, produk, bahkan iklan jual diri ( aneh tp realita ).
Tapi aku cuma akan membahas 1 judul iklan saja yaitu "SOFTWARE TARIK UANG DI ATM TANPA MENGURANGI SALDO",,, kenapa aku ingin mengulasnya? Karena iklan ini pernah hangat diperbincangkan di situs berita Indonesia "DETIK DOT COM". Banyaknya tanggapan tentang artikel itu membuat geli juga, karena dari sekian banyaknya komentator, mereka sepertinya terpancing kemarahannya. Apalagi pihak detik.com juga memuat hasil wawancara dengan salah satu pihak Bank yang mengklaim tidak mungkin ATM dibobol menggunakan software itu. Yang pengen aku tanyakan apakah kamu percaya dengan iklan di atas? Kalau aku sendiri si percaya saja, lagian itu hanya sekedar judul iklan saja. Perlu kita telaah dulu isi iklan tersebut. Kebetulan aku sudah membaca Ebook nya, didalam EBOOK tersebut kita diajak untuk join ke sebuah bisnis online, kemudian berusaha memasarkan kembali produk website tsb. Dengan begitu kita akan mendapatkan komisi. Nah komisi inilah yang kita ambil dari mesin ATM, Hehehe jelas saldo kita tidak berkurang wong kita hanya mengambil bonus yang kita dapatkan dari bisnis online yang kita ikuti..
Kesimpulannya mungkin begini, kalau mau pasang iklan kita harus berani memberi judul iklan yang UNIQ,MENARIK,DAN ANEH.
------
http://www.bisnisuper.com

3 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. dunia selalu saja bikin kita terlena.
    heryanto-h2o.blogspot.com

    BalasHapus
  3. aneh2 saja orang mencari pembeli...
    hehe

    salam kenal

    BalasHapus

isi pesanmu